Aubameyang Tertarik Gabung Arsenal
Aubameyang pun tertarik pada Arsenal jika dirinya hengkang dari Dortmund. Namun, sayangnya Arsenal tidak lolos ke Liga Champions pada musim depan.
Sportschau
Penyerang Borussia Dortmund, Pierre Emerick Aubameyang merayakan gol ke gawang Eintracht Frankfurt di final Piala Jerman.
POSBELITUNG.COM - Striker Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang tertarik untuk main di Liga Inggris.
Aubameyang pun tertarik pada Arsenal jika dirinya hengkang dari Dortmund.
Namun, sayangnya Arsenal tidak lolos ke Liga Champions pada musim depan.
Hal tersebut pun berdampak pada rencana Aubameyang untuk berlabuh ke Emmirates Stadium.
Aubameyang telah dikait-kaitkan pindah dari Dortmund pada musim panas ini.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/belitung/foto/bank/originals/pierre-emerick-aubameyang_20170618_102848.jpg)