Angka 1681 di Tanda Tangan Presiden Joko Widodo, Ini Artinya
Sebagai Presiden Indonesia, Joko Widodo tentu sering membubuhkan tanda tangan dalam berbagai kepentingan
Editor:
Edy Yusmanto
"Dilihat saja, meski Pak Dekan tadi tidak menyampaikan, wong setiap hari saya tanda tangan," tandasnya.
Penasaran kan gimana penampakan atau wujud tanda tangan Jokowi?
Diberitakan sebelumnya, Presiden Joko Widodo dan Iriana Joko Widodo menghadiri acara puncak peringatan Dies Natalis Universitas Gadjah Mada (UGM) Dies Natalis ke-68 di Graha Sabha Pramana.
Di acara puncak Dies Natalis ini, Presiden Joko Widodo didaulat memberikan kuliah umum.
Setelah memberikan kuliah umum, Presiden Joko Widodo menghadiri acara reuni di Fakultas Kehutanan UGM.

Gimana gaes, kalian udah pada lihat wujud angka '1681' di tanda tangan Jokowi?
(TribunStyle/Yohanes Endra)