Livina Kembaran Xpander Nongol Akhir Februari 2019, Ini Kata Nissan
Ada satu mobil baru yang saat ini banyak ditunggu launchingnya oleh calon konsumen. Mobil baru yang ditunggu itu, merupakan produk dari pabrikan mobi
Konsumen cukup membayar uang tanda jadi Rp 5 juta dan menyerahkan foto copy KTP.
"Kalau mau pesan nanti di suratnya bisa ditulis, menunggu unit dan harga.
Jika merasa tidak cocok dengan harga maka bisa batal, dan uang tanda jadinya akan kembali, jadi sekarang yang mau inden lebih awal saja," ujar tenaga penjual itu.
Nissan komentar terkait model anyar Grand Livina
Komentar dari PT Nissan Motor Indonesia
Ketika dikonfirmasi Hana Maharani, Head of Communication PT Nissan Motor Indonesia (NMI) hanya mengatakan ditunggu saja informasi resmi.
"Ditunggu saja, ya," ucap Hana Maharani pada Kompas.com yang dikutip Otofemale.id.
https://otofemale.grid.id/read/371630021/livina-model-xpander-bisa-dipesan-begini-kata-nissan-motor-indonesia?page=all
