Lifestyle
Miss V Gatal Ampuh dengan Bahan Rumahan, Mudah dan Aman!
Mandi dengan soda kue dapat membantu mengobati infeksi jamur dan mengurangi iritasi kulit.
POSBELITUNG.CO - Mengalami gatal vagina adalah kondisi yang tidak nyaman dan menyakitkan, serta cukup sulit untuk diatasi.
Ada beragam penyebab gatal pada miss V ini, seperti kekeringan pada vagina atau penggunaan bahan kimia yang menyebabkan iritasi, hingga pisau cukur yang tumpul.
Bahkan dalam beberapa kasus, bisa disebabkan oleh kondisi medis, seperti vaginosis bakterial atau infeksi menular seksual (IMS).
Rasa gatal biasanya disebabkan oleh infeksi jamur, sedangkan iritasi pada kulit di sekitar vagina bisa disebabkan oleh eksim atau kondisi kulit.
Iritasi internal sebagian besar dianggap parah dan sebaiknya berkonsultasi dengan dokter kandungan, tetapi infeksi di sekitar kulit dapat dengan mudah diobati dengan pengobatan rumahan yang sederhana.
Dirangkum Grid.ID dari laman Times of India, berikut adalah 5 pengobatan alami dan sederhana untuk mengatasi gatal pada miss V.
1. Soda kue
Mandi dengan soda kue dapat membantu mengobati infeksi jamur dan mengurangi iritasi kulit.
Berdasarkan studi tahun 2013, soda kue memiliki sifat antijamur yang dapat membunuh bakteri penyebab iritasi.
Gunakan 1/4 cangkir soda kue di bak mandi atau buat pasta dan oleskan pada kulit.
Kesulitan Tidur? Coba Mulai Sekarang Minum Air Rebusan Pisang dan Kayu Manis |
![]() |
---|
Bau Mulut Hilang Seketika Pakai 5 Obat Alami IniI Caranya Gampang Banget |
![]() |
---|
Benarkah Masak Nasi Dengan Bawang Putih Bisa Mengobati Penyakit Berbahaya, Simak Kata Ahli! |
![]() |
---|
Kulit Kapalan Minggat Cuma dengan Lemon, Begini Cara Pakainya! |
![]() |
---|
Kutu Beras Hilang Seketika Cuma Pakai Bumbu Dapur Ini! |
![]() |
---|