Kabar Selebritis

Ternyata Nagita Slavina Sudah Menjadi Primadona Sejak Kelas 6 SD

Seorang Nagita Slavina mengaku, dari lahir selalu memiliki badan berisi. Saat kelas 5 SD ia mulai menyukai laki2 yang akhirnya membuat dirinya diet.

fimela.com
Nagita Slavina dulu vs sekarang 

POSBELITUNG.CO -- Sosok Nagita Slavina ternyata sudah menjadi seorang primadona sejak dirinya baru menginjak kelas 6 SD.

Bukan karena Nagita anak seorang  pendiri dari rumah produksi, Rieta Amilia Beta.

Melainkan karena usaha Nagita untuk menurunkan berat badannya, yang membuat dirinya tiba-tiba menjadi primadona di usia belia.

Dilansir dari kanal YouTube BUND Lifetainment yang tayang pada 27 Mei 2022 kemarin.

Nagita bersama adiknya, Caca Tengker dipertemukan dalam sebuah acara tersebut.

Tujuannya yakni untuk melihat kedekatan antar kedua kakak-adik ini.

Banyak pertanyaan yang dilemparkan kepada mereka berdua.

Mulai dari ukuran sepatu, cita-cita, hingga kapan pertama kali kedua kakak-adik ini pacaran.

Ternyata, siapa sangka, seorang Nagita Slavina pertama kali berpacaran yakni pada saat dirinya masih berada di kelas 6 SD.

Diakui Gigi, ia pertama kali jatuh cinta saat dirinya masih kelas 5 SD.

Hanya saja, karena tubuhnya yang berisi, membuat Gigi sering kali disebut gendut oleh teman laki-lakinya.

Padahal untuk usia segitu, Gigi merasa dirinya tidaklah seperti yang teman laki-lakinya katakan.

Hal inilah yang akhirnya membuat Gigi bertekad untuk menurunkan berat badannya.

Sehingga saat dirinya menginjak kelas 6 SD, tubuh Gigi sudah sangat ideal dan langsung menjadi idola satu sekolahnya.

"Jadi mba Gigi tu kelas 5 SD, pas mba Gigi puber, mba Gigi tu mulai kurus kan gara-gara puasa," kata Caca.

Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved