Liga Champions
PREDIKSI SKOR Inter vs Atletico di Liga Champions Rabu Pagi, H2H, Line Up dan Link Live Streaming
Link live streaming Inter vs Atletico di Liga Champions, Rabu (21/2/2024) pukul 03.00 wib, head to head, line up dan prediksi skor
POSBELITUNG.CO, - Leg pertama babak 16 besar Liga Champions, Inter Milan akan menjamu wakil Spanyol, Atletico Madrid.
Jadwal Liga Champions, Inter vs Atletico akan digelar di Giuseppe Meazza, Italia, Rabu (21/2/2024) jam tayang pukul 03.00 WIB.
Inter Milan lolos ke babak 16 besar setelah menempati posisi runner up grup. Di babak penyisihan Inter berhasil menahan imbang rekan senegara Altetico yakni Real Sociedad dan kini menempati juara grup.
Ikuti terus artikel ini di Posbelitung.co, dapatkan informasi pertandingan, jadwal pertandingan, prediksi skor, siaran langsung dan link live streaming.
Inter Milan percaya diri melaju ke babak 16 besar. Dari 5 laga terakhir yang dilakoni, Inter Milan menyapu bersih kemenangan.
Sementar itu penampilan tim tamu Atletico Madrid, tak terlalu gemilang di 5 laga terakhir.
Atletico hanya mencetak 2 kemenangan, 1 imbang dan 2 kalah. Namun di laga terakhir, pesta 5 gol di kandang Las Palmas cukup menjadi modal terbang ke Giuseppe Meazza.
Highlights dan Preview Pertandingan
Catatan skuad besutan Simone Inzaghi di babak penyisihan grup Liga Champions cukup mengesankan. Tiga laga kandang di babak penyisihan grup I Nerazzurri belum terkalahkan.
Meskipun pernah menghadapi wakil dari Liga Spanyol, Atletico Madrid bukan tim yang bisa dianggap enteng skuad besutan Inzaghi.
I Nerazzurri di berhasil memenangkan 8 pertandingan beruntun di semua level kompetisi.
Inzaghi diprediksi akan menurunkan skuad terbaiknya dengan 2 penyerang sekaligus di laga nanti.
Penyerang asal Argentina Lautaro Martinez akan berduet dengan Marcus Thuram di lini depan.
Diperkirakan Inzaghi akan menumpuk banyak pemain di lini tengah yakni Matteo Darmian, Nicolo Barella, Hakan Calhanoglu, Henrikh Mkhitaryan, dan Federico Dimarco.
Sedangkan untuk di lini pertahanan, setelah menempatkan 5 pemain di tengah, diperkirakan bek cukup ditempati oleh 3 pemain yakni Benjamin Pavard, Francesco Acerbi dan Allesandro Bastoni
jadwal Liga Champions
Inter vs Atletico
Inter Milan
Atletico Madrid
Prediksi Skor
siaran langsung
Link Live Streaming
Jam Tayang
Head to Head
Line Up
Posbelitung
Prediksi Juventus vs Borussia Dortmund: Liga Champions 2025/26, Duel Ketat di Allianz Stadium |
![]() |
---|
Prediksi Athletic Bilbao vs Arsenal: Liga Champions 2025/26, Ujian Perdana di San Mames |
![]() |
---|
Prediksi Real Madrid vs Marseille Liga Champions 2025/26, Los Blancos Bidik Awal Sempurna |
![]() |
---|
Prediksi Sturm Graz vs Bodo Glimt: Playoff Liga Champions 2025, Akankah Klub Norwegia Lolos |
![]() |
---|
Prediksi Bodo Glimt vs Sturm Graz, Berita Tim, dan Susunan Pemain Playoff Liga Champions |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.