Komitmen ini dibuktikan dengan menanggung iuran BPJS Kesehatan milik 10 ribu warga Kabupaten Belitung Timur
Tumor yang semakin hari semakin membesar itu membuat Aprian warga Desa Baru, Kecamatan Manggar sulit beraktivitas.
Adapun hasil olah TKP, Polsek Gantung menemukan adanya pelaku masuk kedalam toko dengan cara merusak gembok pintu sebanyak dua buah gembok.
Satlantas Polres Belitung Timur sukses melaksanakan Operasi Patuh Manumbing di seluruh wilayah Kabupaten Belitung Timur
Jadi pemuda Belitung Tinur harus memiliki kesadaran dan tanggung jawab dalam bermedia sosial.
Sebuah toko milik Evi Yosida (52) yang berada kawasan SD Laskar Pelangi, Desa Lenggang, Gantung, Belitung Timur dibobol maling.
Seperti apa sosok Woro Hapsari Candra Dewi dan kiprahnya selama ini, berikut kutipan wawancara eksklusif
Tim Satres Narkoba Polres Belitung Timur berhasil menangkap empat tersangka pengedar sabu di berbagai lokasi
Meski siang begitu terik, tak menyurutkan semangat mereka untuk turun langsung ke sawah memanen padi bersama.
Komnas PA Belitung Timur mengajak orangtua agar menggalakkan program tujuh kebiasaan anak Indonesia hebat
Melihat benjolan yang kian membesar itu, keluarga Aprian langsung membawanya ke Puskesmas Manggar.
Bupati Belitung Timur Kamarudin Muten seusai menyampaikan sambutan dan langsung mendekati anak-anak
Perpustakaan Desa Cendil pun telah membuktikan perpustakaan desa dapat berperan besar menjadi pusat inklusi sosial
Di usianya yang tak lagi muda itu, Sumiati dengan penuh bangga menggunakan seragam toga lengkap.
Komando Distrik Militer (Kodim) 0414/Belitung sukses menggelar upacara pembukaan program TMMD ke 125
Penghargaan perpustakaan terbaik di Bangka Belitung ini adalah kali kedua yang diraih perpustakaan di Desa Cendil.
Program Sekolah Lansia merupakan inovasi edukasi kesehatan, psikososial, spiritual, dan keterampilan agar lansia tetap produktif
Seluruh Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Kabupaten Belitung Timur telah resmi diluncurkan.
Jadwal Operasi Pasar Murah 2025 di Belitung Timur dimulai di Kecamatan Manggar, Selasa (22/7/2025.
Seusai gencar melakukan pencarian sejak17 Juli 2025, R ditemukan anggota Opsnal Satreskrim Polres Belitung Timur di wilayah Kecamatan Damar.