TOPIK
Meninggal Usai Minum Kopi
-
Dermawan Salihin, ayah Wayan Mirna Salihin (27), menyebutkan isi WhatsApp Jessica kepada putrinya yang dianggap tidak biasa.
-
Kasus pembunuhan Wayan Mirna Salihin (27) sudah memasuki babak baru.
-
Kasus pembunuhan terhadap Wayan Mirna Salihin (27) ternyata tak membuat orang takut untuk berkunjung ke Kafe Olivier.
-
Kasus yang pelik. Kata itu dipakai oleh beberapa kriminolog untuk menggambarkan kasus kematian Wayan Mirna Salihin (27).
-
Kasus kopi maut Mirna telah mengantar Jessica menjadi tersangka.
-
Ahli pembaca ekspresi mikro pada wajah, Handoko Gani, mencoba menganalisis ekspresi Jessica Kumala Wongso (27) yang dirangkum dari berbagai media.
-
Polisi telah menahan Jessica Kumala Wongso (27) selaku tersangka kasus pembunuhan berencana terhadap Wayan Mirna Salihin (27).
-
Penyidik Polda Metro Jaya mulai fokus pada pendalaman alat bukti yang memperkuat penetapan Jessica Kumala Wongso (27) sebagai tersangka
-
Delapan tahun yang lalu Jessica Kumala Wongso dan Wayan Mirna Salihin berkenalan di Kampus Billyblue College, Sidney, Australia.
-
Ada dugaan keterkaitan antara Jessica dan kematian Mirna. Di dalam rekaman CCTV, dalam waktu 45 menit itu
-
Walaupun penggeledahan terkait kasus pembunuhan Wayan Mirna di Restoran Olivier, Jakarta Pusat, itu tertunda, namun diakui Jessica membuatnya lelah.
-
Apabila ditemukan unsur kesengajaan dalam insiden tewasnya Mirna, maka pelaku dapat dijerat pasal 340 KUHP tentang Pembunuhan Berencana.
-
Namun dibalik ketenangannya di depan kamera, Jesicca mengaku sedih dengan kematian teman dekatnya tersebut.
-
Ekspose dilakukan di kantor Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta, Kuningan, pada Selasa (26/1/2016).
-
Saat diperiksa, polisi menyebut teman Mirna (Hani) ingat sesuatu.
-
Inilah kendala yang dihadapi oleh penyidik dalam mengungkap kasus kematian Wayan Mirna Salihin (27).
-
Proses pelimpahan perkara berlangsung setelah Polda Metro Jaya mendapatkan hasil penelitian forensik dari Pusat Laboratorium Forensik Polri.
-
Adrianus Meliala meyakini bahwa penyelidikan polisi sudah mengarah ke tersangka dalam kasus meninggalnya Wayan Mirna Salihin (27).
-
Pria berkaca mata itu bahkan dengan sabar melayani wartawan yang mewawancarainya di halaman Mapolda Metro Jaya.
-
"Mirna itu sedang saya mau berikan salah satu perusahaan saya. Saya sedang mau kasih dia. Baru saja mulai, dia meninggal," kata Dermawan.
-
Aparat kepolisian masih melakukan penyidikan untuk membuat kasus itu menjadi terang.
-
Aparat kepolisian telah mengamankan saksi tewasnya Wayan Mirna Salihin (27).
-
Krishna mengatakan, polisi bukan yang pertama kali menyebut sedang mencari celana. Yudi-lah yang mengungkapkan polisi mencari celana.
-
"Saya diperingati sama mas-nya (pelayan) yang sediain itu. Kalau kopi strong banget. Jadi saya tak mau coba," kata dia.
-
Jessica Wongso mengaku sempat diminta untuk mencicipi es kopi vietnam yang dipesan oleh Wayan Mirna Salihin.
-
Anton bahkan menduga kuat ada motif asmara pada kematian perempuan yang telah bersuami itu.
-
Penyidik Ditreskrimum Polda Metro Jaya kini sedang mencari celana dalam yang saat kejadian dipakai pelaku.
-
Misteri pembunuhan Wayan Mirna Salihin (27) yang tewas usai minum es kopi vietnam di Kafe Olivier di Mal Grand Indonesia mulai terungkap.
-
Polisi kembali memeriksa J, teman yang membelikan Wayan Mirna Salihin (27) es kopi Vietnam. Namun, J hingga kini belum datang.
-
Aparat kepolisian akan merekonstruksi ulang pembuatan kopi yang diminum Wayan Mirna Salihin (27).