Olahraga Sampai Berkeringat Agar Bisa Bangun Pagi, Simak Tips Lain Biar Kamu Tidak Kesiangan

Rutinitas di malam hari tak jarang membuat Anda bangun di siang hari.ada lima kiat yang bisa dilakukan untuk mengatasinya

KOMPAS.COM
Ilustrasi berolahraga. 

POSBELITUNG.COM - Bangun tidur di pagi hari menjadi persoalan bagi sebagian orang.

Rutinitas di malam hari tak jarang membuat Anda bangun di siang hari.

Ada juga penyebab lain yang membuat Anda kesulitan untuk bangun di pagi hari.

Bangun kesiangan tentu menjadi sebuah 'bencana' besar bagi setiap orang, apa yang sekolah dan bekerja.

Tak hanya terlambat tapi itu juga tidak sehat.

Padahal selain urusan sekolah dan kerja, bangun pagi juga sangat baik untuk tubuh.

Jika Anda kesulitan bangun di pagi hari, seperti dikutip Kompas.com, ada lima kiat yang bisa dilakukan.

Simak penjelasannya :

1. Tidur lebih cepat

Buatlah jam tidur Anda lebih cepat dari biasanya, sehingga Anda pun bisa bangun lebih awal di pagi hari.

2. Bangun lebih awal dari biasanya

Mungkin cukup sulit jika Anda harus bangun lebih cepat secara tiba-tiba.

Untuk itu mulailah mebiasakan untuk membunyikan alarm sepuluh menit lebih cepat secara teratur. Maka Anda pun akan terbiasa.

3. Olahraga sampai berkeringat

Bila Anda masih mengantuk, lakukan sedikit olahraga di pagi hari. Setelah olahraga, Anda akan merasa lebih baik dan bersemangat untuk bekerja sepanjang hari.

Sumber: Tribun Bogor
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved