Video Bocah Menangis Tersedu-sedu Usai Mendengar Janji Ibu Tirinya

Anak Newville bernama Gage (4) terbawa suasana saat momen pernikahan ayahnya itu. Ia sangat tersentuh ketika diminta ikut berdiri di altar

Net
Pernikahan Josh Newville dan Emily Leehan. 

"Menurutku ia (Gage) benar-benar paham. Ia bisa merasakan semua emosi dalam ruangan dan semua cinta, terutama saat Emily berbicara langsung padanya. Ia pasti memahami apa yang sedang terjadi, meskipun ia masih sangat kecil." ujar Jessica.

Video yang sama dibagikan oleh akun Facebook Good Morning America di mana ibu kandung Gage, Kali Nuckols, ikut berkomentar.

"Sebagai ibunya aku setuju bahwa Emily adalah pelengkap keluarga dan mereka sangat mencintai satu sama lain. Gage punya banyak orang yang mencintainya, dan aku tidak ingin hal itu berubah,"  ungkap Kali.

Lihat videonya berikut:

Sumber: Tribunnews.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved