Senin Pagi Besok Pengumuman Peraih Piala Oscar 2020, Berikut Ini Nominasinya
Tak jauh dengan tahun lalu, Oscar 2020 tetap tanpa pembawa acara atau host.
POSBELITUNG.CO - Perhelatan perfilman Academy Awards ke-92 atau Oscar 2020 bakal digelar Senin (19/2/2020) pagi waktu Indonesia, atau Minggu (9/2/2020) waktu Amerika.
Penghargaan bergengsi bagi insan film dunia itu nantinya berlangsung di Dolby Theatre di Hollywood & Highland Center, Los Angeles, AS.
Tak jauh dengan tahun lalu, Oscar 2020 tetap tanpa pembawa acara atau host.
Meskipun begitu, acara ini akan menampilkan banyak bintang yang siap untuk membacakan para pemenang nominasi.
Jelang penyelenggaraannya besok, mari simak kembali daftar lengkap nominasi Oscar 2020 yang sebelumnya diumumkan pada Senin (13/1/2020) pagi.
Best Picture:
Ford v Ferrari
The Irishman
Jojo Rabbit
Joker
Little Women
Marriage Story 1917
Once Upon a Time in Hollywood
Parasite
Lead Actor:
