Sarapan Pasti Jadi Lebih Lahap Dengan Bakpao Sandwich Isi Kornet Ini, Tertarik Mencobanya?
Disajikan dengan bahan isian yang spesial, membuat Resep Bakpao Sandwich Isi Kornet ini layak disajikan di meja makan.
Editor:
Rusaidah
5. Timbang adonan masing-masing 30 gram. Bulatkan. Giling tipis adonan. Gulung bentuk lonjong. Letakkan di atas kertas bakpao. Diamkan 30 menit sampai mengembang.
6. Kukus di atas api sedang 10 menit sampai matang.
7. Belah bagian atas bakpao. Lapisi selada. Tata kornet. Coret-coret dengan saus tomat dan saus sambal.
Artikel ini telah tayang sebelumnya di Sajiansedap.grid.id dengan judul Resep Bakpao Sandwich Isi Kornet Enak, Kreasi Bakpao Istimewa Untuk Sarapan
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/belitung/foto/bank/originals/bakpao-sandwich-isi-kornet-kreasi-bakpao-istimewa-untuk-sarapan.jpg)