Cerita Saeful Usai Menikahi 2 Wanita Pacarnya Sekaligus Bersamaan, Ada Yang Bilang Pakai Jampi-jampi
Bagi Saeful, Hariani dan Mustiawati merupakan jodoh karunia Tuhan. Selama berpacaran, Saeful terbuka berhubungan dengan dua perempuan sekaligus.
Editor:
Rusmiadi
Sehari setelah menikahi Hariani, Saeful menghubungi Mustiawati. Dalam percakapan itu, Mustiawati meminta dinikahi juga.
Saeful pun meminta izin kepada Hariani. Istri pertamanya itu mengizinkan Saeful menikahi Mustiawati.
"Pada malam Jumat (19/6/2020), saya kawin dengan Mustiawati," kata Saeful.
Saeful memberikan mas kawin masing-masing Rp 2 juta rupiah kepada istrinya. Resepsi pernikahan pun berlangsung sederhana pada Sabtu (20/6/2020).
Artikel ini sudah tayang di kompas.com berjudul "Saya Dibilang Pakai Jampi-jampi, padahal Murni karena Cinta
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/belitung/foto/bank/originals/saeful-dengan-dua-istrinya.jpg)