Di Resto Ini, Seporsi Sandwich Selai Kacang Dijual Rp 5 Juta, Bahan Ini yang Membuatnya Istimewa
Di restoran ini seporsi sandwich dijual seharga 350 USD atau sekitar Rp 5 jutaan.
Editor:
Novita
Satu toples ukuran 250 gram madu manuka yang diimpor dari Selandia Baru harganya 371 USD atau sekitar Rp 5,4 juta.
Sementara selai kacang biasa harganya 5 USD per botol atau sekitar Rp 72 ribuan.
Jika kamu tidak keberatan mengeluarkan uang Rp 5 juta untuk membeli sandwich bertabur emas dengan selai kacang dan olesan madu termahal di dunia, mampirlah ke PB&J di Chicago.
Namun, pelanggan yang ingin makan sandwich ini harus menelepon untuk memesannya karena sandwich selai termahal di dunia harus dipesan setidaknya sehari sebelumnya. (*)
Artikel ini telah tayang di TribunTravel.com dengan judul : Makan Seporsi Sandwich Selai di Restoran Ini Harganya Rp 5 Juta, Apa Istimewanya?
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/belitung/foto/bank/originals/cloud-sandwich-menu-sarapan-lezat-yang-bikin-kita-melayang.jpg)