Info Kesehatan

Rutin Minum Jus Kaktus Banyak Manfaatnya, Menangkal Risiko Kanker hingga Mencegah Penuaan Dini

Studi menjelaskan bahwa jus kaktus memiliki potensi besar mencegah kanker kian mengganas.

Editor: Rusaidah
Sajiansedap.grid.id
Manfaat luar biasa jika rutin minum jus kaktus. 

POSBELITUNG.CO -- Kaktus merupakan satu dari sekian tanaman yang sangat mudah dirawat loh.

Memiliki bentuk yang unik, nilai estetika dari kaktus juga tinggi untuk menghias sudut rumah kita.

Tapi, siapa sangka di balik bentuk kaktus yang berduri menyimpan segudang manfaat kesehatan.

Masih sedikit orang yang tahu kalau kaktus dapat dikonsumsi.

Tanaman berduri ini bisa diolah menjadi jus yang menyehatkan tubuh dan kulit secara menyeluruh.

Lantas apakah semua jenis kaktus bisa dikonsumsi, ya?

Manfaat Jus Kaktus Untuk Wajah

Melansir dari Style Craze, pir berduri atau Opuntia ficus-indica jadi salah satu tanaman kaktus yang dapat diolah menjadi minuman yang berkhasiat.

Kaktus jenis ini biasanya mudah dijumpai di daerah kering, seperti Meksiko, California Selatan, dan Arizona.

Bagian pir berduri yang dapat dimanfaat yaitu batangnya atau biasa disebut nopal.

Berikut Nakita.id rangkum beberapa manfaat jus kaktus:

Menjaga imun tubuh

Kaktus memiliki kadar phytochemical yang dapat menggagalkan tumor.

Selain itu, kandungan tersebut secara otomatis bekerja meningkatkan kekebalan tubuh.

Mencegah penuaan dini

Sumber: Sajian Sedap
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved