KPop

Member GOT7 Kompak Keluar dari JYP Entertainment!

Mereka mungkin akan melakukan promosi masing-masing, namun setuju jika GOT7 nantinya akan ada reuni.

Editor: Rusaidah
Grid.id
Member GOT7. 

Dispatch mengungkapkan Jackson mungkin akan lanjutkan aktivitas internasionalnya lewat labelnya sendiri, Team Wang.

BamBam juga akan lanjut aktivitasnya di Thailand dan Korea yang mana untuk kegiatan di Korea ada rencana tanda tangan kontrak dengan MakeUs Entertainment.

Mark akan kembali ke kampung halamannya di Los Angeles, Amerika, dan banyak menghabiskan waktu dengan keluarga.

Diketahui Mark juga akan membuka channel YouTube pribadinya, dan lanjut karier musik di Amerika.

Sejak Desember 2020 lalu sudah diberitakan Jinyoung akan gabung dengan agensi aktor BH Entertainment, sedangkan Yugyeom juga dikabarkan masuk agensi AOMG.

Respon Agensi JYP Entertainment

Dilansir dari laman Soompi.com, sumber dari JYP Entertainment mengungkapkan, "Kami enggak bisa mengonfirmasi agensi mana yang menghubungi member GOT7.

Kami akan memberikan pernyataan setelah kontrak baru GOT7 sudah siap."

Tetap semangat yaa fans GOT7!

(*)

Artikel ini telah tayang sebelumnya di Grid.id dengan judul BREAKING! Member GOT7 Kompak Bersatu dan Keluar dari JYP Entertainment

Sumber: Grid.ID
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved