Wisata Belitung

Wisata Belitung : Sawah Jepang, Wisata Bersejarah yang Menawarkan Pesona Alam Bak di Danau Toba

Di tempat wisata ini, Anda akan disajikan panorama alam yang indah, berupa danau dengan berlatar belakang bukit tinggi yang menjulang, seperti di...

|
Editor: M Ismunadi
YouTube Pos Belitung
Wisata Belitung : Sawah Jepang 

Fasilitas untuk kenyamanan pengunjung pun tak luput dari perhatian, tersedia gazebo yang dapat dijadikan tempat bersantai sembari menikmati indahnya pesona persawahan di tempat ini.

"Jadi di sini bisa dipakai untuk wisata mancing, melihat sawah, sampai ke melihat potensi perikanan. Kami sudah menyiapkan gazebo untuk wisatawan istirahat setelah foto-foto," kata Wasni, beberapa waktu lalu.

Baca juga: Wisata Kater Cruise di Pantai Serdang, Daya Tarik Gurat Senja dan Kisah Rakyat Belitung Timur

Selaku Kepala Desa, Wasni berharap tempat wisata ini bisa menjadi salah satu destinasi unggulan di Belitung Timur.

Karena jika tempat ini maju, tentu dampaknya bisa dirasakan oleh masyarakat sekitar, khususnya dalam hal ekonomi.

"Dengan adanya tempat ini bisa mengurangi pengangguran di desa kami. Selain itu menghilangkan rasa jenuh bagi masyarakat. Tentunya lagi mendukung kebangkitan UMKM di desa ini," tutur Wasni.

(Posbelitung.co/Fitri Wahyuni)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved