Liga 3 Nasional 2024
Hasil PS Beltim Belitung Timur di Liga 3 Nasional 2024, Kata Askab PSSI Usai Terhenti di 32 Besar
Perjalanan PS Beltim melangkah lebih jauh di babak 32 besar kandas setelah kalah atas Persibo Bojonegoro.
Atas hasil yang diperoleh PS Beltim di Liga 3 Nasional 2024 ini, Kecang tetap bangga dan berterima kasih kepada pemain dan pelatih yang telah bekerja keras hingga akhirnya mampu melaju ke babak 32 besar Liga 3 Nasional 2024.
"Tetapi dengan pertandingan-pertandingan yang sudah dilalui, pemain kita setidaknya bisa mengambil teknik-teknik pemain tim lain dalam penguasaan bola sehingga bisa buat evaluasi diri. Di sisi pelatih juga demikian," kata Kecang.
Dia juga mengucapkan terima kasih kepada fansclub PS Beltim yaitu Penebok dan juga masyarakat Beltim atas doanya selama ini yang turut membantu PS Beltim sampai ke titik ini.
"Ini baru permulaan. Semoga ke depan lebih siap dari segala sisi dan bisa membawa PS Beltim terbang lebih tinggi," kata Kecang.
(s1/Posbelitung.co)
| Jadwal Nonton Online PS Beltim Belitung Timur Hari Ini, Laga Krusial di 32 Besar |
|
|---|
| Penyebab PS Beltim Belitung Timur Gagal Rebut Poin Hingga Coach Lapril Sulit Susun Tim |
|
|---|
| Daftar Jadwal Tanding PS Beltim Belitung Timur 32 Besar Liga 3 Nasional 2024, Laga Perdana Sore Ini |
|
|---|
| Jadwal PS Beltim Belitung Timur Laga Perdana 32 Besar Liga 3 Nasional 2024 Besok Berikut Jamnya |
|
|---|
| Jadwal PS Beltim Belitung Timur di 32 Besar Liga 3 Nasional 2024, Laga Perdana Jumpa Wakil Banten |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.