Sosok
Menguak Sosok Nadhya Dhina Konstestan Indonesian Idol Asal Babel, Penyanyi Kafe yang Ditinggal Ibu
Sosok Nadhya Dhina, kontestan Indonesia Idol Season XIII yang lolos ke babak live showcase
“Pesan dari Nadhya pengen minta dukungan dari masyarakat, khususnya Bangka Belitung,” ungkap Echa.
Pasalnya kata dia, nama Nadhya mungkin belum sebesar nama kontestan lainnya, termasuk Sabrina kontestan dari Babel asal Belitung Timur.
“Kita pengen masyarakat Bangka Belitung itu tau kalau selain Sabrina, ada Nadhya. Kita minta untuk bantu meramaikan Nadhya juga,” imbuhnya.
Biodata
Nama: Nadhya Ramadhina
Umur: 21 tahun
TL: Mentok, 28 Oktober 2003 (anak pertama dari 3 bersaudara)
Prestasi
Juara 1 Festival Musikalisasi Puisi Tahun tingkat SMK/sederajat se-Prov Babel tahun 2019
Juara 1 Pentas Seni Yamaha Goes to School tahun 2019
Juara 1 FLS2N Bangka Barat tahun 2019
Juara 2 Festival Band Milenial Sungailiat tahun 2022
Best Vokalis Festival Band Milenial Sungailiat tahun 2022
(Bangkapos.com/Arya Bima Mahendra)
Sosok Heriyanto Bunuh dan Rudapaksa Dina Oktaviani Saat Sekarat, Awalnya Korban Curhat |
![]() |
---|
Sosok Hilmi Awalnya Minder Kuliah di ITS, Kini Wisudawan Terbaik, Riset Superkapasitor Sekam Padi |
![]() |
---|
Sosok 4 Jenderal Naik Bintang 3, Ada 2 Orang Pegang Jabatan Sipil |
![]() |
---|
Sosok Wasroni Simpan Meteor, Ditemukan Berasap di Belakang Rumah |
![]() |
---|
Sosok ASN Anak Eks Wako Cirebon Nashrudin Azis Curi Sepatu di Masjid, Ayahnya Korupsi Rp26,5 M |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.