Kalender 2025
Kalender 2025 Lengkap Jadwal Libur Nasional Pertengahan April 2025, Siap-siap Libur Bersama Keluarga
Dua libur nasional pada pertengahan bulan April 2025 ini menjadi hari tambahan untuk menikmati liburan bersama keluarga.
POSBELITUNG.CO – Pada kalender 2025 terdapat informasi jadwal libur nasional pada pertengahan bulan April 2025.
Anda juga siap-siap menikmati libur tambahan bertepatan dengan momen libur nasional tersebut pasca libur Lebaran 2025.
Kalender April 2025 memiliki banyak momen libur nasional yang dapat dimanfaatkan untuk beristirahat maupun libur bersama keluarga.
Pasca menikmati liburan Idul Fitri 1446 Hijriah, Anda juga bisa kembali menikmati rangkaian hari libur nasional pada pertengahan bulan April 2025.
Terdapat dua momen libur nasional tambahan pada pertengahan kalender April 2025 ini.
Masing-masing libur nasional bertepatan perayaan Wafat Yesus Kristus dan Kebangkitan Yesus Kristus atau Hari Paskah.
Peringatan Wafat Yesus Kristus jatuh pada Jumat, 18 April 2025.
Sedangkan peringatan Kebangkitan Yesus Kristus atau Hari Paskah jatuh pada Minggu, 20 April 2025.
Dua libur nasional pada pertengahan bulan April 2025 ini menjadi hari tambahan untuk menikmati liburan bersama keluarga.
Dua libur nasional tambahan pada bulan April 2025 ini tertuang dalam jadwal hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2025 yang ditetapkan melalui Surat Keputusan Bersama (SKB) tiga menteri.
Terdpat 27 hari libur nasional pada tahun 2025, terdiri dari 17 hari tanggal merah dan 10 hari cuti bersama.
Berikut jadwal lengkap merencanakan waktu liburan secara terperinci berdasarkan jadwal liburan nasional pada kalender 2025 dan salah satunya terdapat pada pertengahan bulan April 2025:
Jadwal Libur Nasional 2025
Rabu, 1 Januari 2025: Tahun Baru 2025 Masehi
Senin, 27 Januari 2025: Isra Miraj Nabi Muhammad SAW
Rabu, 29 Januari 2025: Tahun Baru Imlek 2576 Kongzili
kalender 2025
Libur Nasional
Kalender April 2025
Wafat Yesus Kristus
Kebangkitan Yesus Kristus
Hari Paskah
Libur Bersama
Posbelitung.co
| Apakah 24 Desember Libur? Berikut Penjelasannya Berdasarkan SKB 3 Menteri |
|
|---|
| Kalender 2025: Jadwal Lengkap Libur Akhir Tahun, Masuk Sekolah hingga Long Weekend |
|
|---|
| Kalender 2025: Siap-Siap Libur Panjang 4 Hari Beruntun di Desember, Catat Tanggalnya |
|
|---|
| Kalender 2025: Siap-Siap Libur Panjang di Desember, Catat Tanggalnya |
|
|---|
| Kalender 2025, 29 November 2025 Memperingati Hari Apa? Ada Hari Korpri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/belitung/foto/bank/originals/20250115-Kalender-2025-Cuti-Bersama-Isra-Miraj-2025.jpg)