Manfaat Daun Sirih Cina untuk Mengurangi Sakit Kepala dan Jaga Imunitas Tubuh
Permukaan daun sirih cina mengkilap serta memiliki aroma yang khas jika daunnya diremas.
- Saring, tunggu sampai hangat
- Tambahkan madu secukupnya (optional)
- Minum dua kali sehari satu gelas
Mengontrol Kadar Gula Darah
Kadar gula darah yang meningkat dapat menimbulkan komplikasi atau kerusakan organ-organ tubuh.
Misalnya dapat menyebabkan kerusakan ginjal, kerusakan jantung, dan kerusakan saraf.
Anda yang memiliki riwayat diabetes, harus rutin melakukan pengecekan dan kontrol secara rutin.
Berdasarkan sebuah studi, beberapa kandungan zat aktif dalam daun sirih cina dapat menurunkan kadar gula darah, dengan cara meningkatkan efektivitas hormon insulin.
Cara mengolah obat herbal daun sirih cina untuk menjaga kesehatan ginjal:
- Siapkan beberapa lembar daun sirih cina, bersihkan
- Rebus dengan tiga gelas air sampai mendidih, dan menyisakan 1/2nya saja
- Saring, tunggu sampai hangat
- Tambahkan madu secukupnya (optional)
- Minum dua kali sehari satu gelas
(Posbelitung.co)
| Obat Herbal Mengatasi Infeksi Saluran Kemih dengan Ramuan Kumis Kucing |
|
|---|
| Herbal untuk Mengatasi Gangguan Libido Wanita, Inilah Ciri-ciri Gairah Mulai Menurun |
|
|---|
| Komix Herbal Serahkan Kambing Kurban ke Pos Belitung, Usung Hangat Qurbannya, Sehatkan Sesama |
|
|---|
| Komix Herbal Ajak Gen-Z Mengenal Herbal Melalui Talkshow Generasi Sehat Generasi Herbal di Belitung |
|
|---|
| Cara Membersihkan Tubuh Akibat Sering Makan Gorengan, Minum Air Rebusan Sereh, Jahe, dan Lemon |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.