Gosip Selebritis
Hotman Paris Tak Alami Krisis Saat Corona, Tiap Hari Segini Uang yang Mengalir ke Rekening
Saat pandemi virus corona atau Covid-19 pantas saja pengacara kondang Hotman Paris tak alami krisis.
Hotman Paris Hutapea pernah berkarier sebagai anak buah di kantor pengacara.
Ia pun mesti bersabar untuk mencapai kesuksesan seperti saat ini.
Kerja keras pengacara langganan banyak artis ini memang patut diacungi jempol.
Kini ia memiliki sederet mobil mewah dan bisnis properti.
Selama ini Hotman Paris diketahui tajir melintir. Namun, baru-baru ini terbongkar penghasilannya yang bikin kaget.
Hotman akhirnya beberkan honor yang ia terima saat tampil di layar kaca.
Ia membeberkan hal itu lewat unggahan di Instagramnya pada Sabtu (30/11/2019) lalu.
Pengacara kondang Hotman Paris akhirnya membocorkan honor yang ia dapat dari tampil di layar kaca.
Seteru Farhat Abbas itu bahkan menyebut secara gamblang jumlah nominal yang ia dapat dari sebuah program televisi.
Lewat video yang ia unggah di Instagram pada Sabtu (30/11/2019), Hotman terlihat menjadi pemateri di FHP Lawschool.
Dengan memakai setelan jas berwarna hijau, Hotman pun berdiri di hadapan para mahasiswa.
Awalnya, Hotman sempat mencurahkan isi hatinya saat harus bekerja di hari Sabtu.
"Sebenarnya aku tersiksa hari Sabtu ini kerja."
"Dari subuh aku sudah kerja, tadi di Kopi Johny udah puluhan rakyat yang gue bantu, trus ke nikahan, sampai malem gue ke Metrotv," ujar Hotman.
Lalu sampailah pada saat Hotman membeberkan nominal yang ia dapat dari televisi.
