Istri Pelaku Penusukan Wiranto Divonis 9 Tahun Penjara, Begini Reaksi Fitri Diana
Istri Abu Rara, Fitri Diana divonis sembilan tahun penjara. Vonis itu empat tahun lebih ringan dari tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Istimewa/ Tribunnews
Sosok pelaku penyerang Wiranto di Pandeglang, Banten pada Kamis (10/10/2019).
Oleh karenanya ia meminta hanya dikenakan Pasal 351 KUHP tentang penganiayaan.
Usai pembacaan pledoi tersebut persidangan ditunda sampai Kamis (27/6/2020).
Agenda Kamis pekan depan, hakim akan membacakan vonis untuk Abu Rara, Abu Syamsuddin, dan Fitri Adriana.
Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul Istri Abu Rara Divonis 9 Tahun Penjara, Teman Abu Rara 5 Tahun Penjara, Berapa Vonis Abu Rara?
