Ditanya Soal Tato Mainan yang Ada di Tangannya, Jawaban Bocah Ini Tak Terduga

Anak kecil terkadang memang polos, mereka akan menjawab apa yang mereka tau apa adanya tanpa dipikirkan terlebih dahulu.

Penulis: Dwiki | Editor: Novita

POSBELITUNG.CO - Anak kecil terkadang memang polo.Mereka akan menjawab apa yang mereka tahu apa adanya tanpa dipikirkan terlebih dulu.

Diunggah oleh akun TikTok @tententhree, sang pengunggah terlihat sedang mengobrol dengan adik perempuannya.

Sang adik dengan bangga menunjukkan tangannya yang banyak terpasang tato mainan.

Sang pengunggah bertanya ke adiknya.

Sang pengunggah bertanya kepada adiknya itu di mana dia membeli tato mainan tersebut.

Jawaban adiknya pun tak terduga. DIa berkata kalau tato itu dia beli di madura.

Mendengar jawaban yang polos dari adiknya itu membuat mereka tertawa. (*)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved