Belitung Memilih

Ini Daftar Nama Anggota DPRD Kabupaten Belitung Terpilih pada Pemilu 2024

Jajaran KPU Kabupaten Belitung secara resmi telah menetapkan calon anggota DPRD terpilih dalam Pemilu 2024 melalui rapat pleno terbuka.

|
Penulis: Dede Suhendar | Editor: Novita
Posbelitung.co/Dede Suhendar
Jajaran KPU Kabupaten Belitung menyerahkan salinan keputusan hasil pleno penetapan anggota DPRD terpilih periode 2024-2029 kepada Bawaslu Belitung pada Kamis (2/5/2024) malam. 

POSBELITUNG.CO, BELITUNG - Jajaran KPU Kabupaten Belitung secara resmi telah menetapkan calon anggota DPRD terpilih dalam Pemilu 2024 melalui rapat pleno terbuka pada Kamis (2/5/2024) malam.

Hasil pleno tersebut tertuang dalam dalam Keputusan KPU Kabupaten Belitung Nomor 195 Tahun 2024 yang memuat nama-nama anggota DPRD terpilih, suara sah, nomor urut dan partai politiknya.

Dalam rapat pleno yang digelar di Balroom Grand Hatika Hotel itu dihadiri Bawaslu, pengurus parpol serta jajaran forkopimda.

Berikut daftar nama anggota DPRD Kabupaten Belitung terpilih pada Pemilu 2024:

Dapil Belitung 1

1. Joko Prianto
Suara Sah 772
Partai: Partai Kebangkitan Bangsa

2. Ferliza
Suara Sah 1.280
Partai: Gerindra

3. Wahyudi Wirayudha
Suara Sah 3.230
Partai: PDI Perjuangan

4. Agung Maitreyawira
Suara Sah 1.285
Partai: Partai Nasdem

5. Sudiyanto
Suara Sah 1.492
Partai: PKS

6. Izar Abdullah
Suara Sah 1.757
Partai: PAN

7. Yoga Pranata
Suara Sah 884
Partai: PBB

8. Ivan Haidari
Suara Sah 1.355
Partai: Partai Demokrat

Baca juga: Panglima Daftar Pilgub Bangka Belitung 2024 di PDIP dan Demokrat. Hidayat-Didit Salam Komando

Dapil Belitung 2:

1. Muhammad Hafrian Fajar
Suara Sah 1.182
Partai: PKB

Sumber: Pos Belitung
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved