Buya Yahya Sebut Hanya Laki-laki Dungu Lakukan KDRT, Istri Boleh Minta Cerai
Bagaimana Islam memandang suami yang melakukan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) lalu istri meminta cerai?
Editor:
Alza
YouTube Al-Bahjah TV
KDRT - Buya Yahya memberikan tausiah tentang istri korban KDRT boleh meminta cerai.
Terlebih kaum laki-laki akan semakin tertarik dengannya.
"Sebab kalau sudah menjadi janda, itu setannya banyak, kaum laki-laki juga menjadi jelalatan, segala macem, menggoda, naudzubillah," jelas Buya Yahya.
"Nanti kalau Anda pasti yakin di saat menjanda aman, lakukan. Tapi kalau tidak, punya suami nempeleng tiap hari lebih bagus daripada harus berzina, naudzubillah,"
"Hati-hati ini harus diperhatikan. Sebagian wanita itu begitu mudah minta cerai, setelah itu dia punya kebutuhan pribadi yang nggak bisa diwakilkan ke siapapun, naudzubillah, setelah itu melakukan kehinaan,"
"Jadi dipukul itu adalah umpannya setan, setelah bercerai berzina juga setan, hina di atas hina setelah itu hina di bawah kehinaan lagi," tutup Buya Yahya.
(Posbelitung.co)
Baca Juga
| Kenapa Ada Manusia yang Berbuat Jahat, Ini Penjelasan Buya Yahya |
|
|---|
| Apakah Orang Munafik Ditempatkan di Dasar Neraka, Ini Penjelasan Buya Yahya |
|
|---|
| Inilah Kondisi Manusia Setelah Dibangkitkan dari Kematian, Buya Yahya Beri Pesan Menyentuh |
|
|---|
| Dulu Bergaya Hidup Mewah dan Banyak Utang, Kini Pasangan Dokter Tinggal di Rumah 13 Meter |
|
|---|
| Dulu Banting Tulang Jualan Sayur, Kini Safitri Raup Penghasilan Rp233 Juta Seminggu |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/belitung/foto/bank/originals/20230117-buya-yahya.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.