Bikin Ngakak, Meme Jelang Lebaran Ini Gambarkan Perasaan Para Jomblo Saat Ditanya Kapan Nikah
Berikut ini kumpulan-kumpulan meme jelang Lebaran yang bisa saja menggambarkan perasaan mereka yang sampai saat ini masih menunggu datangnya pasangan.
Net
POSBELITUNG.COM - Tak terasa Lebaran tinggal menghitung hari.
Bagi yang sudah kerja dan punya calon, perayaan Idul Fitri semakin membahagiakan karena bisa memperkenalkan calon kepada keluarga.
Apalagi bagi yang baru saja menikah, Idul Fitri adalah momen yang ditunggu-tunggu bagi mereka untuk berkumpul dengan keluarga dari kedua belah pihak.
Namun gimana ya momen menjelang Lebaran bagi para jomblo atau yang maunya disebut single?
Berikut ini kumpulan-kumpulan meme jelang Lebaran yang bisa saja menggambarkan perasaan mereka yang sampai saat ini masih menunggu datangnya pasangan.
1. Belum Terlihat Hilalnya

2. Ketika Kumpul Lebaran

3. Ketika Ditanya Calon

4. Arus Mudik Arus Balik

5. Mudik dari Kota ke Kampung Sama Saja

6. Sungkem Siapa?

7. Takbiran

(*)
