Kuliner Belitung Timur
Warung Kopi Aiku, Favorit Masyarakat Belitung Timur Sejak 1995, Racikan Khas Lebih Kental
Rasa kopi yang tidak pernah berubah sejak tahun 1995 membuat pelanggan betah setiap hari menyisihkan waktunya datang ke Warung Kopi Aiku.
Penulis: Sepri Sumartono | Editor: Kamri
Posbelitung.co/Sepri
Pemilik Warkop Aiku generasi kedua, Lorenza Novelia saat sedang menyeduh kopi, Sabtu (25/2/2023). (Posbelitung.co/Sepri) 
"Dulu waktu itu, kata papa warung kopi di sini sedikit, cuma dua atau tiga gitu," katanya.
Rasa kopi yang tidak pernah berubah sejak tahun 1995 membuat pelanggan betah setiap hari menyisihkan waktunya datang ke Warung Kopi Aiku.
Warung Kopi Aiku buka dari jam 10 pagi sampai dengan jam satu malam.
Lorenza mengaku tertarik menjadi pemilik Warung Kopi Aiku generasi kedua karena merasa seru bisa bercengkrama dan bertemu dengan orang baru setiap harinya. (Posbelitung.co/Sepri)
Baca Juga 
		
		| 11 ABG di Belitung Timur Babel Diduga Pesta Seks dan Miras di Penginapan Murah, 5 Pelaku Kabur | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Hindari Lonjakan Harga Jelang Ramadhan, Wabup Beltim Khairil Anwar: Awasi Harga Bahan Pokok | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Beli BBM Subsidi Pakai QR Code, Angkutan Umum atau Barang Roda 4 Dijatah 30 Liter per Hari | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Pelajar Belitung Timur Berpeluang Meraih Beasiswa Belajar dari Kemendag RI | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|

                
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.