TOPIK
Musibah di Objek Wisata
-
Saat terjadi banjir bandang, Mordang sempat menggenggam tangan Zahra beberapa saat. Namun, derasnya arus air membuat genggamannya terlepas.
-
Ini merupakan rekaman video korban selamat dari air bah yang menyapu hutan pegunungan Sibolangit menuju lokasi wisata Air Terjun Dua Warna.
-
Sebanyak 15 mahasiswa STIKES Flora yang terjebak air bandang di air terjun Dua Warna, Sibolangit, Deliserdang, sempat membohongi pihak kampus.
-
Berdasarkan informasi yang dihimpun Tribun Medan, sedikitnya ada puluhan orang hilang. Namun, beberapa di antaranya sudah ditemukan selamat
-
Humas Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara mengatakan, tiga mahasiswanya pergi air terjun Dua Warna, pergi atas inisiatif sendiri
-
selain lokasi yang terjal, posisi objek wisata Dua Warna berada di pinggiran bukit. Petugas juga alami kesulitan dalam hal komunikasi.
-
Setelah melakukan upaya pencarian, satu jenazah berjenis kelamin laki-laki ditemukan di kawasan Lau Mentar.
-
Tragedi banjir bandang di objek wisata Dua Warna, Sibolangit, Deliserdang memakan korban. Sedikitnya, puluhan mahasiswa sempat dinyatakan hilang