Video

Terungkap! Motif dan Kronologi Pembunuhan Jamal Warga Mentok

Kapolres Bangka Barat, AKBP Pradana Aditya Nugraha, mengungkapkan motif di balik pembunuhan terhadap Jamal Abdul Naser (65)

Penulis: Ilham Pratama | Editor: Alza

Sementara dua tersangka lainnya, Tri Martin dan Sandra, masih dalam pengejaran pihak kepolisian.

Polisi terus berupaya melacak keberadaan keduanya dengan bantuan jajaran Polda Sumatera Selatan dan beberapa satuan wilayah lain.

Kasus ini menjadi perhatian karena dilakukan dengan cara yang kejam dan terencana, hanya demi menguasai harta milik korban.

Kapolres menegaskan bahwa pihaknya berkomitmen menuntaskan kasus ini hingga seluruh pelaku berhasil ditangkap dan diadili sesuai hukum yang berlaku.

(Bangkapos.com/Riki Pratama)

 

Sumber: Bangka Pos
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved