Penjelasan BMKG tentang Dentuman Aneh di Jakarta dan Jawa Barat yang Dikira Gunung Anak Krakatau
BMKG memberikan penjelasan mengenai suara dentuman aneh di Jakarta dan Jawa Barat yang dikira suara letusan Gunung Anak Krakatau.
Editor:
Dedi Qurniawan
Instagram @natgeoindonesia
ilustrasi- Penampakan kengerian Erupsi Gunung Anak Krakatau sehari setelah tsunami di Banten
Sejumlah warganet di akun Twitter BNPB melaporkan mendengar dentuman aneh tersebut, yang diduga berkaitan dengan meletusnya Gunung Anak Krakatau.
Pemilik akun Twitter @wulanCnt misalnya, ia mengaku mendengar suara dentuman di Jabodetabek.
"Halo, min. Please kasih rilis terkait dentuman yang barusan terjadi di daerah Jabodetabek dong. Apa bener ini karena erupsi krakatau? Atau gimana?," cuitnya.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "BMKG: Suara Dentuman Bukan dari Gempa Tektonik"
