Kabar Terbaru, Vaksin Covid-19 di China Diperkirakan Siap pada September, Begini Jelasnya
China kemungkinan dapat mempunyai vaksin Covid-19 pada September mendatang khusus digunakan dalam keadaan darurat.
Editor:
Asmadi Pandapotan Siregar
Namun, vaksin yang sedang dikembangkan akan membutuhkan populasi pasien yang efektif untuk uji coba fase ketiga.
Ini memungkinkan efektivitasnya diuji di lingkungan di mana virus masih menyebar.
(*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kabar Baik, Vaksin Covid-19 di China Diperkirakan Siap pada September" dan juga telah tayang di serambinews.com dengan judul Vaksin Covid-19 di China Diperkirakan Siap pada September
