Belitung Memilih

Pemkab Belitung Alokasikan Rp34,4 Miliar untuk Anggaran Pilkada 2024, Ini Rinciannya

Pemkab Belitung menggelontorkan dana hibah dari APBD sebesar Rp34,4 miliar untuk kepentingan pelaksanaan Pemilu 2024.

Penulis: Dede Suhendar | Editor: Novita
Tribunnews.com
Ilustrasi Uang. Pemkab Belitung menggelontorkan dana hibah dari APBD sebesar Rp34,4 miliar untuk kepentingan pelaksanaan Pemilu 2024. 

Meskipun terbagi menjadi dua tahun anggaran, diperkirakan NPHD langsung merincikan besarannya.

"NPHD itu ditandatangani Bupati, KPU dan Bawaslu. Kalau itu sudah selesai, barulah mereka bisa pencairan," bebernya.

Yudi mengakui, khusus tahun ,2023 muncul wacana anggaran KPU dan Bawaslu tidak akan habis, mengingat sisa waktu sekitar dua bulan lebih.

Tapi, kata dia, khusus hibah Pilkada, terdapat aturan berbeda karena anggaran yang tidak habis tidak harus dikembalikan kepada pemda.

Memang ditetapkan Silpa, akan tetapi sisanya bisa tetap digunakan oleh KPU maupun Bawaslu.

"Kalau hibah pada umumnya, akhir tahun tidak habis dikembali dengan pertanggungjawaban. Kalau mereka berbeda, tetap bisa digunakan dan pertanggungjawabannya setelah selesai tahapan," kata Yudi.

(Posbelitung.co/Dede Suhendar)

Sumber: Pos Belitung
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved