Puasa Senin Kamis
Doa Niat Puasa Kamis: Nawaitu Shauma Yaumil Khamiisi Lillaahi Taala
Selama menjalankan Puasa Senin Kamis, kita harus menahan diri untuk tidak makan dan minum serta hal lain yang dapat membatalkan puasa.
“Rasulullah saw. ketika ditanya tentang puasa hari Senin mengatakan, ‘Itu (hari Senin) adalah hari kelahiranku, hari kerasulanku atau hari penurunan wahyu kepadaku.’”
1. Niat Puasa Senin
Di bawah ini adalah bacaan niat puasa sunah di hari Senin.
نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمِ الِاثْنَيْنِ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma yaumil itsnaini lillaahi ta’aalaa.
Artinya: “Aku berniat puasa sunah hari Senin karena Allah Swt.”
2. Niat Puasa Kamis
Sementara untuk bacaan niat puasa sunah di hari kamis adalah sebagai berikut.
نَوَيْتُ صَوْمَ يَوْمِ الخَمِيْسِ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma yaumil khamiisi lillaahi ta’aalaa.
Artinya:
“Aku berniat puasa sunah hari Kamis karena Allah Swt.”
Puasa Senin Kamis Bersihkan 'Sampah' Tubuh
Banyak manfaat yang didapat dari mengerjakan Puasa Senin Kamis. Satu di antaranya menyehatkan tubuh.
Pakar kesehatan dan penelitian menyebutkan bahwa dengan menjalankan puasa bisa membantu mengurangi tingkat peradangan dan membantu meningkatkan kesehatan.
Bahkan, menjalankan puasa selama satu bulan penuh dapat menurunkan tingkat penanda peradangan secara signifikan.
Selain itu, dapat berguna untuk kesehatan lainnya, seperti meningkatkan fungsi otak, meningkatkan kontrol gula darah, hingga mampu.meningkatkan kesehatan jantung.
Pakar kesehatan herbal, dr Zaidul Akbar memaparkan manfaat Puasa Senin Kamis di akun Instagram @zaidulakbar.
| Doa Niat Puasa Senin: Nawaitu Shauma Yaumil Itsnaini Lillaahi Ta’ala, Artinya |
|
|---|
| Manfaat Puasa Senin Kamis Untuk Kesehatan, Bacaan Doa Niatnya |
|
|---|
| Keistimewaan Puasa Senin Kamis, Bacaan Niat dan Doanya |
|
|---|
| Puasa Senin Kamis, Lafaz Niat, Bacaan Doa Serta Keistimewaannya |
|
|---|
| Doa Buka Puasa Senin Kamis Teks Arab, Latin dan Artinya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/belitung/foto/bank/originals/20230621-puasa-Dzulhijjah-ilustrasi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.