Berita Bangka Barat
Usai Nonton Musik di Limbung Jebus, Pemuda Ini Dikeroyok 7 Orang Karena Hal Sepele
Para tersangka berasal dari dua kecamatan berbeda, yaitu Kecamatan Kelapa dan Simpang Teritip, Kabupaten Bangka Barat.
Penulis: Riki Pratama | Editor: Teddy Malaka
"Polisi akhirnya berhasil mengamankan lima pelaku, sementara dua pelaku masih DPO inisial IJG dan BU. Dari tangan para pelaku, polisi berhasil menyita sejumlah barang bukti senjata tajam yang digunakan untuk menganiaya korban," terangnya.
Sementara untuk motif, dikatakan Kapolsek Jebus, para pelaku melukai korbanya karena prilaku premanisme.
"Ia minta rokok dikasih, tapi wajah yang diminta tidak suka, terus dipukul oleh pelaku lain, karena tidak suka dipukul korban menanyakan dengan pelaku kenapa memukulnya, dan pelaku tidak suka langsung saja menusuk korban," terangnyan.
Albert menambahkan, saat ini sebanyak lima pelaku telah diamankan di Polsek Jebus, untuk dilakukan proses hukum lebih lanjut.
"Kita telah melakukan pemeriksaan, terkait kasus pengeroyokan menggunakan senjata tajam dan telah melakukan pemeriksaan terhadap korban, pelaku, saksi dan barang bukti," terangnya. (Pos Belitung/Riki Pratama)
| Sosok Bude Surahmi Penjual Jamu Gendong di Mentok Bangka Barat, Jaga Tradisi Keluarga Puluhan Tahun |
|
|---|
| Nikmati Sensasi Petik dan Mencicipi Melon Varietas Mylove di Mentok Bangka Barat |
|
|---|
| Demi Judi Online dan Narkotika, Pemuda di Bangka Barat Ini Nekat Curi Uang Celengan |
|
|---|
| Kisah Nelayan Bangka Barat Dapat Pari Jumbo Seberat 420 Kg, Sempat Mengira Kayu Tersangkut di Jaring |
|
|---|
| Diduga Menganiaya Rekan Kerja di Atas Ponton di Bangka Barat, Dua Bersaudara Ditangkap Polisi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.