Berita Belitung
Seminar Parenting di Belitung Soroti Pentingnya Kesehatan Emosional Orang Tua dalam Pengasuhan Anak
Ia menjelaskan, bahwa banyak orang tua tanpa sadar membawa trauma masa kecil ke dalam pola pengasuhan.
Penulis: Adelina Nurmalitasari | Editor: Novita
Posbelitung.co/Adelina Nurmalitasari
SEMINAR PARENTING - Para peserta mengikuti seminar parenting yang digelar di DSPPPA Kabupaten Belitung di Kantor Bappeda Belitung, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, Sabtu (12/7/2025).
Menurutnya, konflik antarpasangan yang diperlihatkan ke anak dapat membentuk persepsi negatif dan membebani kondisi psikologis anak.
Selain kesehatan emosional, seminar ini juga menyentuh soal keseimbangan peran orang tua.
Orang tua diajak menyeimbangkan antara kebutuhan anak dan kebutuhan pribadi baik secara spiritual, sosial, maupun emosional agar dapat mendampingi tumbuh kembang anak dengan sabar dan ikhlas.
Lewat seminar ini, para peserta diajak merefleksikan ulang pola asuh yang selama ini dijalankan, sekaligus menyadari bahwa mengasuh anak dimulai dari mengasuh diri sendiri.
(Posbelitung.co/Adelina Nurmalitasari)
Halaman 2 dari 2
Tags
seminar parenting
Eis Masitah
DSPPPA Belitung
Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
orang tua
Posbelitung.co
Ustaz Multazam Zakaria
Berita Terkait: #Berita Belitung
Program Genting di Belitung Fokus Tangani Risiko Stunting, Tidak Pakai Dana Pemerintah |
![]() |
---|
Perbaikan Jalan Dusun Iler Membalong Belitung, Dinas PUPR Pasang Box Culvert |
![]() |
---|
Perangkat Daerah Belitung Didorong Ikut Jadi Orang Tua Asuh Cegah Stunting Lewat Program Genting |
![]() |
---|
Achmad Yuniardi Pimpin ESI Belitung Timur, Pasang Target Emas Atlet E-Sport di Porprov 2026 |
![]() |
---|
Dinkes Belitung Kejar 18 Persen Lagi Target Layanan Kesehatan Gratis Hingga Akhir 2025 |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.