Video
Dedi Mulyadi Bakal Beberkan Kondisi Kas Pemprov Jabar Secara Terbuka
Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, berkomitmen untuk secara rutin mengumumkan kondisi kas umum daerah milik Pemerintah Provinsi Jawa Barat.
Penulis: Ilham Pratama | Editor: Alza
Dedi mengungkapkan, hingga akhir tahun 2025, kebutuhan anggaran untuk membiayai pembangunan daerah diperkirakan mencapai Rp7,5 triliun.
Kekurangan dana tersebut akan ditutupi melalui dana transfer ke daerah (TKD) dari pemerintah pusat dan pendapatan daerah lainnya.
“Artinya uang kita masih kurang. Jadi kita menunggu transfer pusat dan pendapatan provinsi lainnya,” jelasnya.
Ia juga menegaskan, selama masa pemerintahannya, nilai belanja publik meningkat drastis hingga hampir seribu persen dibandingkan tahun sebelumnya.
Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id dengan judul Dedi Mulyadi Bakal Umumkan Secara Rutin Kondisi Kas Pemprov Jabar: Terapkan Transparansi Anggaran
Berita Terkait: #Video 
		
		| Respon Pihak Ridwan Kamil Soal Lisa Mariana Tak Ditahan, Walau Statusnya Tersangka |   | 
|---|
| Praktisi Hukum Ungkap Alasan Lisa Mariana Tak Ditahan Terkait Laporan Ridwan Kamil |   | 
|---|
| Atlet Belitung Robi Syianturi Pecahkan Rekor Nasionaldi Marathon Maroko 2025 |   | 
|---|
| Wali Kota Pangkalpinang Tertibkan Parkir Demi Hilangkan Jukir Liar |   | 
|---|
| Acha Septriasa Tetap di Australia Usai Cerai dari Vicky Kharisma |   | 
|---|

 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
				
			 
											 
											 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.