Perang Rusia dan Ukraina
Joe Biden Khawatir dengan Putin, Siap Sambut Serangan Barat, Rusia Tak Takut Dikeroyok AS dan Sekutu
Rusia pantang mundur siap hadapi serangan Amerika dan sekutunya, Joe Biden kini mulai rasakan khawatir dengan sikap Vladimir Putin
“Sayangnya, satu orang meninggal, lima terluka dibawa ke rumah sakit. Pemadaman kebakaran berlanjut,” kata militer dalam sebuah unggahan Facebook, sebagaimana dilansir Al Jazeera.
Serangan rudal itu terjadi bersamaan dengan kunjungan Presiden Dewan Eropa, Charles Michel, ke kota tersebut.
“Ini adalah sikap nyata Rusia terhadap Eropa. Dan selalu begitu,” kata Zelenskyy dalam pidato.
Ikuti kabar terbaru Perang Rusia dan Ukraina di Posbelitung.co
(Tribunnews.com/Yurika)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Biden Khawatir Putin Tak Punya Jalan Keluar atas Perang Ukraina,
