Info Kesehatan

Bau Badan yang Tak Boleh Diabaikan hingga Bau Mulut dan Bau Kaki, Ini Pertandanya

Tetapi saat bakteri berukuran renik yang hidup di kulit bercampur dengan keringat, maka dengan cepat akan berkembang biak.

Editor: Kamri
Shutterstock
Ilustrasi bau mulut 

Ketika tubuh tidak dapat menghasilkan energi untuk berfungsi dengan baik, asam lemak akan dipecah sebagai bahan bakar.

Hal ini menciptakan penumpukan keton, zat kimia asam di dalam darah yang membuat aroma napas kita berbau buah.

Bau Mulut

Bau mulut sebagian besar memang disebabkan karena kebersihan gigi yang buruk.

Tetapi juga bisa diwaspadai sebagai gejala naiknya asam lambung.

Zat asam yang mengalir ke kerongkongan ini akan menyebabkan napas berbau tidak sedap, serta sensasi terbakar di dada.

Bau mulut dapat dikendalikan segera setelah kita mengobati asam refluks.

Hidung Berbau

Hidung berbau dapat terjadi karena sejumlah kondisi kesehatan seperti polip, tetesan postnasal, masalah gigi, dan infeksi sinus yang parah.

Terkadang jika kita memiliki gigi berlubang yang parah, hidung juga bisa berbau tidak enak karena saluran hidung saling berhubungan dengan mulut dan tenggorokan.

Pernikahan Rumit Pangeran Charles, Begini Reaksinya saat Pangeran Harry Dilahirkan

Ngaku Anggota BIN dan Wartawan, Aksi Komplotan Ini dengan Kedok Rekrutmen CPNS Terbongkar

Waspada Evali Penyakit Paru-paru akibat Vape, Gejalanya Hampir Mirip Flu dan Pneumonia

Gus Sholah Ulama Kharismatik Meninggal, Sejumlah Tokoh Kehilangan Sosok Panutan

Temuan Baru Ilmuwan China, Indikasi Cara Penularan Virus Corona yang Baru

Dulu Suka Mabuk dan Maksiat, Preman Ini Taubat dan Kini Bangun Panti Asuhan

Kondisi Terkini Lucinta Luna Pasca Penangkapan, Urine Dinyatakan positif Menggunakan Psikotropika

Bau Kaki

Bau kaki merupakan tanda infeksi jamur yang menyebabkan kulit kemerahan, melepuh, terbakar, gatal, kering, dan bersisik di sekitar jari kaki atau di kaki.

Jamur bertahan di jaringan mati kuku dan lapisan kulit luar kaki. 

Atasi masalah ini dengan sering mencuci kaki dengan sabun dan mengeringkannya sebelum memakai alas kaki tertutup. 

Keringat yang Berbau

Sumber: Tribun Solo
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved