Inilah Diduga Alasan Raffi Ahmad Tak Jadi Wakil Menteri, Justru Giring Eks Vokalis Nidji yang Masuk
Raffi Ahmad sempat dipanggil Presiden Prabowo Subianto ke kediamannya di Jalan Kertanegara IV Jakarta Selatan, Selasa (15/10/2024) lalu.
Lantas Hotman Paris memberikan masukan kepada pengusaha berlatar belakang selebritas tersebut.
Hotman Paris mengingatkan Raffi Ahmad, tanggung jawab sebagai menteri akan mengubah banyak hal dalam hidupnya.
"Saya bilang, kalau lu jadi menteri, nggak bisa lagi kayak gini-gini (joget-joget) di acara TV.
Lu harus berhenti. Kalau cuma utusan khusus (presiden) sih, masih mungkin," kata Hotman.
Menurut Hotman, Raffi sempat tampak galau dengan situasi tersebut.
Hotman mengatakan Raffi Ahmad sempat kebingungan apakah harus mengambil kesempatan di pemerintahan atau melepasnya.
"Dia cuma bilang, gue juga pusing nih. Bayangin, kalau gue jadi menteri, nggak bisa dansa lagi, nggak bisa bergaya kayak gini, nggak keren. Pakai sepatu keren aja nggak bisa," ucap Hotman.
Jadi Staf Utusan Khusus Presiden
Raffi Ahmad sempat mengungkap isi pertemuannya dengan Prabowo Subianto di Jalan Kertanegara, Jakarta Selatan.
Raffi mengaku dirinya diminta untuk membantu Prabowo dalam menjalankan pemerintahan.
"Kita sama-sama membantu beliau. Maksudnya kalau saya membantu bidang yang saya kuasai," kata Raffi, Selasa (15/10/2024).
Raffi Ahmad merinci maksud bidang yang dikuasainya antara lain generasi muda hingga kesenian.
"Nanti selebihnya dan lebih pastinya Pak Prabowo yang mengumumkan," katan Raffi.
Raffi Ahmad pun mengaku dirinya sudah menandatangani pakta integritas terkait amanah yang akan diembannya.
Terkait posisi Raffi Ahmad di pemerintahan Prabowo-Gibran, politikus PAN, Bima Arya Sugiarto memberikan bocoran.
| Menkeu Purbaya Tegas: Saya Tak Ikut Campur Urusan Utang Kereta Cepat Whoosh |
|
|---|
| Disentil Hasan Nasbi, Menkeu Purbaya Balas dengan Data Survei LPS Soal Kepercayaan Publik |
|
|---|
| Marwan Eks Kepala DLHK Bangka Belitung Curhat ke Presiden Prabowo Usai Vonis Bebas Dibatalkan MA |
|
|---|
| Kabar Kehamilan Artis Nagita Slavina, Raffi Ahmad Beri Klarifikasi Tak Terduga |
|
|---|
| Kementerian Koperasi Targetkan 80.000 Koperasi Merah Putih Beroperasional Maret 2026 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.