TOPIK
Berita Bangka Tengah
-
Program itu sebagai upaya mengembangkan potensi yang dimiliki Bangka Tengah, berupa garis pantai sepanjang 195,68 Km.
-
Bupati Bangka Tengah, Algafry Rahman mengimbau, para petani dapat mengantisipasi dampak dari musim kemarau terhadap produksi tanaman hortikultura.
-
Dinkes Bangka Tehgah mencatat 5 persen atau 21 ribu lebih anak-anak di Bangka Tengah telah mengikuti Pekan Imunisasi Nasional Polio.
-
Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Bangka Tengah memastikan masyarakat di wilayahnya. mendapatkan pendidikan.
-
Adet Mastur mengungkapkan dirinya di balik Baliho Barisan Adet Bangso Kawa (Basoka)
-
Petugas Satpol PP Bangka Tengah mencopot baliho Barisan Adet Bangso Kawa di Koba, Bangka Tengah, Selasa (30/7/2024).
-
Dinas Perikanan Bangka Tengah mencatat terjadi penurunan produksi ikan tangkap di Kabupaten Bangka Tengah pada semester I tahun 2024.
-
Atas nama perusahaan, dia menyampaikan permohonan maaf atas permasalahan program jahe merah yang bergulir hingga membuat ratusan nama warga
-
Polemik utang warga di Bangka Tengah akibat program jahe merah, mulai ada titik terang.
-
Air di rumah warga tak jauh dari SPBU 24.331.115 Beluluk Bangka Tengah tak layak konsumsi.
-
Sejumlah masyarakat bersama penasihat hukumnya mendatangi Kantor Polres Kabupaten Bangka Tengah, Kamis (25/7).
-
DPKP Kabupaten Bangka Tengah menggaungkan inovasi gerakan berantas rabies dengan aktif vaksin (Getas Rasa Asin) untuk mencegah adanya kasus rabies.
-
Disperindagkop UKM Bangka Tengah melalui UPTD Metrologi Legal melakukan tera ulang terhadap 616 timbangan pedagang di Bangka Tengah.
-
Satlantas Polres Bangka Tengah mencatat ada tujuh titik ruas jalan yang rentan terjadi kecelakaan lalu lintas di Kabupaten Bangka Tengah.
-
BKPSDMD Bangka Tengah mengungkapkan hanya ada 446 formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) pada tahun 2024.
-
BKPSDMD Bangka Tengah mengungkapkan hanya ada 446 formasi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) pada tahun 2024.
-
Dia menduga, air mereka sudah tercemar Bahan Bakar Minyak (BBM) dari SPBU 24.331.115 di dekat rumah orang tuanya tersebut.
-
Disperindagkop UKM Kabupaten Bangka Tengah mencatat ada penurunan pasokan gas elpiji 3 kilogram di wilayahnya.
-
Sebanyak 219 fasilitas kesehatan di Kabupaten Bangka Tengah akan menerapkan integrasi layanan primer (ILP) pada tahun 2024.
-
Dinas Kesehatan Bangka Tengah mencatat terjadi peningkatan kasus demam berdarah dengue (DBD) saat musim pancaroba di wilayahnya.
-
Bupati Bangka Tengah, Algafry Rahman memastikan saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan milik para pekerja sawit yang terkena PHK, akan cair pada 1 Juli 2024.
-
Pendidikan Kabupaten Bangka Tengah mencatat terjadi pergeseran pemenuhan kuota siswa jenjang SD dan SMP pada PPDB 2024.
-
Relokasi kawasan kumuh untuk menampung 119 kepala keluarga (KK) di Desa Kurau dan Kurau Barat, Kecamatan Koba, Bangka Tengah terus berprogres.
-
Sosok Catherine, siswi SMKN 2 Koba Bangka Tengah, yang terpilih menjadi perwakilan Paskibraka Babel ke tingkat nasional pada HUT ke-79 RI.
-
DLHK Bangka Belitung bersama Balai Pengelolaan Daerah Aliran Sungai (BPDAS) Baturusa Cerucuk melakkan penanaman 1.500 bibit mangrove jenis Rhizophora.
-
Kebakaran terjadi di Desa Jelutung, Kecamatan Namang, Kabupaten Bangka Tengah, Minggu (16/6/2024) sekitar pukul 14.26 WIB.
-
Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah bakal membangun sistem penyediaan air minum (SPAM) perpipaan dan tangki septik di sejumlah desa.
-
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bangka Tengah mewaspadai potensi terjadi bencana saat musim pancaroba saat ini.
-
Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kabupaten Bangka Tengah membagikan ribuan benih kelor dan katuk kepada ibu hamil di seluruh Bangka Tengah.
-
Sebanyak 2.901 kelompok penerima manfaat (KPM) di Bangka Tengah menerima bantuan langsung tunai (BLT) dana desa.